Merupakan suatu kebahagiaan dan kehormatan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i, berkenan hadir dan memberikan do’a restu kepada Kami.
Dan di antara tanda – tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan – pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
Putra Keempat Dari :
Bapak H. Dedhy Supriady & Ibu Hj. Titing Ruhaety
Sunten No.272, RT.07 Banguntapan, Kab. Bantul, DI Yogyakarta
Putri Pertama Dari :
Bapak Yanitoro & Ibu Mugiasih
Ngireng-Ireng RT.06, Panggungharjo, Sewon, Kab. Bantul, DI Yogyakarta
Kamis, 29 Desember 2022
09.00 WIB
Jl. Taman Siswa No.150-F, Wirogunan, Kec. Mergangsan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55151
Kamis, 29 Desember 2022
12.30 – 13.30 WIB
Jl. Taman Siswa No.150-F, Wirogunan, Kec. Mergangsan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55151
*Kepada tamu undangan diharapkan untuk mengisi form kehadiran di bawah ini
Tanpa mengurangi rasa hormat, dimohon kepada para tamu undangan untuk memperhatikan hal – hal berikut :
Atas perhatian dan pengertiannya, kami mengucapkan banyak terimakasih.
Pada waktu SMA kelas X Tria dan Sulthon dipertemukan untuk pertama kalinya, seiring berjalannya waktu kami sering berkomunikasi secara intens dengan alasan pembahasan berbagai macam kegiatan sekolah dan PR hingga tak tersasa hal itu berjalan sampai di kelulusan SMA, kemudian kami melanjutkan kuliah masing-masing dan dipertemukan kembali dikampus yang sama dengan saling support satu sama lain hingga lulus di tahun 2019 yang hanya beda bulan.
Ditahun yang sama pula yaitu 2020 kami mendapatkan pekerjaan masing-masing dan masih menjalin komunikasi, sampailah sulthon menawarkan untuk hubungan yg lebih serius dan akhirnya diterima kabar baik tak lupa disampaikan ke orang tua sulthon tetapi tidak semulus apa yg diperkirakan.
Dengan usaha dari waktu ke waktu yg berjalan kurang lebih 1 tahun perlahan akhirnya bisa mendapatkan lampu hijau untuk melanjutkan kejenjang yg lebih serius, lalu keluarga sulton mengajak untuk bertemu dengan pihak keluarga tria di suatu rumah makan dengan obrolan santai untuk mencairkan suasana yg diawal sungkan, lanjut kemudian sulthon beserta keluarga mengabarkan bahwa ada pertemuan selanjutnya dirumah tria dan akhirnya kita dari kedua belah pihak keluarga sepakat untuk menyatukan anak-anaknya dalam ikatan perkawinan ditahun 2022
Apabila memberi adalah tanda kasih Anda, Anda bisa memberikan kado secara cashless / amplop digital ke rekening mempelai