Merupakan suatu kebahagiaan dan kehormatan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i, berkenan hadir dan memberikan do’a restu kepada Kami.
Maha Suci Allah yang telah menciptakan manusia dengan berpasang-pasangan. Dengan memohon Rahmat dan Ridho Allah SWT, kami bermaksud mengundang Saudara/i dalam acara resepsi pernikahan kami.
(QS Ar-Rum : 21)
Jum’at, 3 Maret 2023
08:00 WIB – Selesai
Dusun Kleponan RT 02 RW 06 Desa Tiudan, Kecamatan Gondang, Tulungagung
Jum’at, 3 Maret 2023
10:00 WIB – Selesai
Dusun Kleponan RT 02 RW 06 Desa Tiudan, Kecamatan Gondang, Tulungagung
Tanpa mengurangi rasa hormat, dimohon kepada para tamu undangan untuk memperhatikan hal – hal berikut :
Atas perhatian dan pengertiannya, kami mengucapkan banyak terimakasih.
Perkenalan kami dimulai dari di SMK di tahun 2018, sempat lost contact karena saya tinggal di asrama. Kembali lagi, tidak ada sesuatu yang kebetulan semuanya sudah tersusun rapi oleh sang Maha. Kita tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta, datang dengan sendirinya tiba-tiba dan tanpa alasan. Dari beberapa hanya beliau yg berhasil membuka pintu hati teramat sulit untuk dibuka lagi sebelumnya akhirnya kami berdua ditahun 2022 menetapkan komitmen / Tunangan, tepatnya tgl 28 November 2022.
*Kepada tamu undangan diharapkan untuk mengisi form kehadiran di bawah ini